Detakterkini.com- Nusa Tenggara Timur merupakan satu dari 34 provinsi yang ada di Indonesia. Nusa Tenggara Timur atau disingkat NTT ini terkenal dengan objek wisatanya yang menakjubkan. Beberapa di antaranya terletak di Kabupaten Manggarai Barat, NTT.
Kabupaten Manggarai Barat sendiri merupakan kabupaten yang mencakup Labuan Bajo dan Taman Nsional Komodo. Manggarai Barat pun tidak hanya dikenal karena Labuan Bajo dan Komodonya.
Melansir dari Idntiemes.com, Rabu (15/02/23) Jika kamu penasaran lebih dalam, simak kesembilan fakta tentang Kabupaten Manggarai Barat berikut ini.
Baca Juga: Bikin Haru! Ini Alasan Nono Bocah 7 Tahun Juara Matematika Dunia Menolak Pemberian Laptop dan Mobil!
1. Manggarai Barat merupakan sebuah Kabupaten yang dimekarkan dari Kabupaten Manggarai pada tahun 2003
2. Walau baru diresmikan pada tahun 2003, namun Manggarai Barat ini sudah diwacanakan untuk mekar sejak tahun 1950- an
3. Wilayah Manggarai Barat mencakup sebagian bagian barat Pulau Flores dan pulau-pulau di sekitarnya
4. Kabupaten Manggarai Barat juga mencakup Taman Nasional Komodo dan pulau-pulau kecil di sekitarnya
5. Ibu kota atau pusat pemerintahan dari Manggarai Barat terletak di Kecamatan Komodo, lebih tepatnya di Kelurahan Labuan Bajo
6. Objek wisata primadona di Manggarai Barat adalah Labuan Bajo yang memiliki bentuk pantai yang menarik
7. Saat sedang berada di Kabupaten Manggarai Barat ini rasanya seperti sedang di luar negeri karena bentuk pantainya yang luar biasa
8. Pada tahun 2019, Kabupaten Manggarai Barat berpenduduk sekitar 275 ribu jiwa
9. Mayoritas agama yang dipeluk di Manggarai Barat adalah Kristen Katolik dengan jumlah 77,76% dari total penduduk
Artikel Terkait
Beginilah Profil Wahyu Iman Santoso, Hakim yang Memvonis Sambo Hari Ini
Tidak Setuju Sambo Divonis Mati, Amnesty Internasiol Menyebut "Ketinggalan Zaman"
Terkait Pemilihan Legislatif Tahun 2024 Mendatang, Ini yang Dikatakan Oleh Matius Siagian!
Buruan Daftar, Archipelago Futsal Competition akan berlangsung pada tanggal 19-25 Februari 2023
Membangun Persaudaraan dalam Keberagaman Merupakan Komitmen 3 Pemimpin Umat
Sandiaga Uno: Orang Indonesia Jago Bikin Konten, Kita Harus Bikin Ekosistem, Pak Jokowi Sudah Buka Diskursus!
Menteri Bumn Erick Thohir Mengajak Para Pelaku Media Memperbaiki Ekosistem Di Industri Media Agar Lebih Sehat
Berdasarkan Peta Kasus 2022 Tahun Lalu, 715 Warga Manggarai NTT Mengidap Gangguan Jiwa, Masyarakat Harus Tahu!