Detakterkini.com – Mungkin saja di akhir pekan kita jarang menemukan kegiatan dan wisata yang cocok untuk mengisi waktu luang, apalagi saat bulan Ramadhan.
Namun, kali ini kamu bisa mencoba rekomendasi wisata religi Jakarta yang bisa kamu kunjungi selagi menunggu waktu berbuka puasa.
Beberapa diantaranya kamu bisa belajar akan banyak sejarah yang berkaitan dengan lokasi tersebut di Jakarta serta cerita-cerita tentang keislaman.
Baca Juga: Simak Inilah Sejarah Wisata Desa Wae Rebo di NTT yang bisa Dikunjungi untuk Weekend Getaway
Tak hanya sebagai lokasi untuk liburan, tapi kamu juga dapat melakukan sembahyang dengan penuh khimat disana.
Melansir dari Sonora.id, berikut rekomendasi wisata religi Jakarta yang bisa kamu kunjungi sambil menunggu waktu berbuka puasa:
1. Masjid Perahu Baiturrahman
Terletak di Jalan Casablanka, Tebet, Jakarta Selatan, kamu bisa mengunjungi masjid unik ini selama bulan Ramadhan.
Bukan hanya namanya saja yang unik, namun bentuk dari sudut bangunan luar masjid ini memang menyerupai perahu dengan warna kehijauan.
Bukan tanpa sebab, Masjid Perahu Baiturrahman dibangun karena terinspirasi dari kisah sejarah Nabu Nuh As.
Selain menikmati bangunan masjid yang unik, kamu juga bisa melihat berbagai benda antik yang ada disana.
Baca Juga: Berbagai Manfaat Daun Bluntas untuk Kesuburan dan Cara Tepat Mengonsumsinya!
Seperti adanya Al-Qur'an raksasa yang terbuat dari kertas khusus tahan air dan minyak, batu alam koleksi dari KH Abdurrohman Mas'shum, hingga koleksi paling spesial yaitu Black Oval.
2. Masjid Sunda Kelapa
Artikel Terkait
Rekomendasi Lipstik Wardah 5 Warna yang Cocok Dipakai Selama Ramadhan!
Wajib Diketahui Umat Muslim, Inilah Bacaan Doa Niat puasa Ramadhan dan Doa Buka Puasa